Home Service

Apakah yang dimaksud dengan Home Service?


Anda Tidak Perlu Pergi Ke Manapun, Atur Jadwal Dan

Biarkan Teknisi Kami Yang Datang Ke Tempat Anda!



30 Menit

ESTIMASI PENGERJAAN*



Servis iPhone & Android hanya dalam 30 menit? Bisa!

Semua jenis pengerjaan iPhone (selain perbaikan IC dan Backglass)

bisa dikerjakan langsung di tempat Anda. Tinggal hubungi customer service kami, atur waktu dan tempat perbaikan.






Jenis servis yang bisa dilakukan di tempat (rumah/kantor):

  • LCD / Layar

  • Baterai

  • Kamera depan dan belakang

  • Buttons (side and home) dan Port

  • Vibrate dan Speaker

  • Housing (Untuk housing mungkin akan memakan waktu sedikit lebih lama, 40-60 menit karena harus memindahkan semua parts termasuk mesin ke housing yang baru)


Jenis servis yang perlu di-pickup ke tempat kami

  • IC (Mesin) : karena memerlukan alat yang tidak bisa dibawa-bawa (seperti solder, blower, mikroskop, avometer, dsb) selain itu pengerjaannya tidak sebentar. Untuk estimasi waktu relatif tergantung jenis kerusakan dan kondisi iPhone.
    Untuk kerusakan ringan : 1-2 hari (tergantung kondisi Handphone, bisa lebih cepat atau lebih lama)
    Untuk kerusakan sedang: 3-5 hari (tergantung kondisi Handphone, bisa lebih cepat atau lebih lama)
    Untuk kerusakan berat: 7-14 hari (tergantung kondisi Handphone, bisa lebih cepat atau lebih lama)

  • Penggantian Backglass: karena memerlukan waktu yang cukup lama (1 kali pengerjaan 4-5 jam) dan memerlukan konsentrasi penuh. Estimasi pickup: 1-2 hari.

  • Semua pengerjaan iPad dan Macbook: karena memerlukan alat yang tidak bisa dibawa-bawa selain itu pengerjaannya tidak sebentar. Untuk estimasi waktu relatif tergantung jenis kerusakan dan kondisi perangkat.